Bahan Membuat Sate Babi Enak dan empuk (non halal)
- 1/4 daging babi (satean).
- Bumbu rendaman :.
- 5 siung bawang putih.
- 7 siung bawang merah.
- 1/2 sdm ketumbar.
- 1 sdt bubuk ngohiong.
- 2 sdm gula merah (untuk Manis nya sesuai selera).
- 2 sdm kecap manis.
- Bumbu cocolan :.
- 2 sdm Kecap manis.
- Perasaan jeruk lemon.
- Bawang merah iris tipis.
- Cabe rawit.
Langkah Memasak Sate Babi Enak dan empuk (non halal)
- Potong kotak2 daging babi nya (sedikit digeprek supaya daging empuk).
- Haluskan bawang merah,bawang putih,ketumbar,gula merah dan bubuk ngohiong.
- Campurkan dengan daging babi dan tambahkan kecap manis. Rendam dan masukkan kulkas minimal 30menit supaya bumbu meresap..
- Bakar di atas teflon sambil sesekali diolesi sisa bumbu rendaman (Karena saya tidak punya alat bakar dan arang).
Get Latest Recipe : HOME