Kali ini "Resep Harian" akan membagi resep menu Ayam Kecap yang biasanya dijadikan topping mie ayam. dinikmati bersama nasi hangat juga nikmat apalagi ditamb. Mie Ayam+Semur ayam+topping kriuk+Saos barbeque+Telor rebus+teh pucuk harum. Mie Ayam Kriuk Saos Sadiz. mie ayam + Semur ayam + topping kriuk+ cabe setan campur saos extra hot.
Bahan Membuat Topping mie ayam: semur ayam kluwek
- 900 gr Ayam.
- 7 butir telur ayam rebus.
- 3 L Air.
- Minyak untuk menumis.
- Bumbu Halus:.
- 30 butir bawang merah.
- 13 butir bawang putih.
- 8 butir kemiri.
- 3 sdt merica bubuk.
- 1 ruas kunyit.
- 1 ruas jahe.
- 1 sdt ketumbar bubuk.
- 2 buah kluwek.
- Bumbu tambahan:.
- 4 SDM kecap asin.
- 5 SDM kecap manis.
- 2 SDM saus tiram.
- 1/2 bulatan gula merah uk besar.
- secukupnya Garam.
- 1 SDM Gula putih.
- 2 batang serai.
- 7 lembar daun jeruk.
- 5 lembar daun salam.
- 1 sdt kaldu bubuk sapi (bisa di skip).
Langkah Memasak Topping mie ayam: semur ayam kluwek
- Bersihkan ayam, cincang kasar. Sisihkan. Sediakan telur rebusnya juga ya....
- Haluskan bumbu halus, pakai blender..
- Tuangkan minyak secukupny untuk menumis, tuangkan bumbu yang sudah dihaluskan, serai geprek, daun jeruk, daun salam, tumis hingga harum. Setelah harum, masukkan bumbu tambahan yang lain: Gula merah, kecap asin, kecap manis, saus tiram, gula, garam,kaldu bubuk, tumis sampai matang bumbunya, kasih air dikit klo kering ya..
- Masukkan ayam, aduk, klo udah rata biarin kira2 sepuluh menitan, baru masukin airnya, sesuaikan sm ukuran kuali ya, lanjut telur rebusnya juga ikut dimasukin..
- Masak sampai ayam matang dan kuah menyusut dan nampak agak kental, tes rasanya ya....
- Tadaaaa ini jadinya semurnyaaaa....
Semangkuk mie ayam yang terdiri dari mie berbumbu, topping ayam manis, sayuran, dan mungkin kerupuk pangsit atau bakso tentu bisa memanjakan perut Anda. Harganya pun murah meriah sehingga jajanan ini bisa dijangkau semua kalangan. Memang, jajan mie ayam di kaki lima lebih praktis daripada membuat sendiri. Mie ayam ini salah satu termasuk variasi masakan mie yang cukup populer, Kita seringkali menemukan pedagang di pinggir-pinggir jalan yang menjajakan menu mie ayam. Bagi sebagian orang, mie ayam mungkin lebih dikenal dengan mie pangsit.
Get Latest Recipe : HOME