Bahan Membuat Tips Mudah Mengawetkan Jamur Kancing
- 1/4 kg jamur kancing.
- Air.
- Garam.
Langkah Memasak Tips Mudah Mengawetkan Jamur Kancing
- Rendam jamur kancing di air garam selama 2 menit. Lalu bersihkan kotoran2 yang menempel di air mengalir.
- Kemudian iris melintang jamur kancing.
- Lalu rebus jamur kancing di air garam perbandingan air : garam adl 600ml air : 3 sdm garam. Rebus sampai mendidih. Kalo saya sampai jamur tidak mengeluarkan buih lagi..
- Setelah itu turuskan jamur sampai tiris dan dingin.
- Kemudian bikin larutan garam lagi (airnya harus air matang ya) dengan rasio air dan garam adl 500 ml air : 5 sdm garam.
- Masukkan jamur kancing ke dlm larutan garam. Simpan di wadah tertutup/plastik. Taruh wadah jamur di kulkas bawah ya. Selamat mencoba.
- In sya Allah ini bisa tahan 2-3 hari di kulkas. Jika mau masak, di cuci dulu ya untuk mengurangi rasa asin nya..
Get Latest Recipe : HOME