Bahan Membuat Tornado Chocolate cheese cake
- (A) Kek Coklat :.
- 1 cup skm*.
- 1 cup butter cair / minyak jagung*.
- 1 cup cocoa powder.
- 1 cup gula*.
- 1/2 tsp garam*.
- 4 biji telur.
- 1 cup tepung terigu.
- 1 sdt BP, 1sdt baking soda,1sdt vanila Essen.
- (B) Cream cheese.
- 250 gram cream cheese (suhu ruang).
- 1 cup susu cair*.
- 200 ml Dairy whipping cream (me:bubuk).
- 2 sdb skm.
- (C) Chocolate ganache.
- 250 gram Beryls dark choco (me:collata).
- 250 ml Dairy Awhipping cream.
- 2 sudu besar mentega.
Langkah Memasak Tornado Chocolate cheese cake
- U/ cake : 1. Campurkan bahan-bahan yang bertanda (*) dalam panci, aduk rata. 2. Panaskan campuran tadi hingga gula larut berkilat (jangan sampai mendidih) 3. Matikan api, rehatkan sebentar. 4. Dalam wadah yang lain, campur telur (menggunakan whisker sahaja) dan masukkan ke dalam campuran tadi, aduk rata..
- 4. Ayak tepung terigu, baking powder, dan soda bikarbonat ke dalam campuran tadi, aduk rata. 5. Tuang ke dalam loyang bersize lebar (kalau mau kek tu tipis), alas dengan baking paper. 6. Bakar pada suhu 180’C selama 23-30 minit (hingga masak) atau boleh juga dikukus. (Me: dikukus).
- U/ cream cheese :Cara-cara: Pukul cream cheese dan susu hingga kembang, masukkan whipping cream, mixer hingga kaku..
- U/ Chocolate ganache: Cara-cara: Panaskan whipping cream (jangan sampai mendidih), tuang pada choc, biar sebentar dan aduk rata..
- Cara susun: - Susun lapisan kek coklat pada lapisan pertama kemudian cream cheese pada lapisan kedua dan seterusnya kek coklat pada lapisan ketiga. Pada lapisan paling atas ratakan chocolate ganache sehingga mentupi kesemua bahagian kek dan cheese. Akhir sekali, tabur choc flakes/choc nibs/choc rice (ikut suka). Sejukkan..
- Bisa dimasukkan didalam jar bila ingin lebih praktis.
Get Latest Recipe : HOME