Lihat juga resep Botok Luntas Tahu Tempe Teri enak lainnya! Botok merupakan masakan dengan bahan dasar kelapa muda. Diolah bersama bahan utama lainnya, seperti tempe, tahu, telur, ikan, udang, dan lainnya, membuat botok memiliki rasa unik dan tersendiri.
Bahan Membuat Botok Tempe
- 1/2 bj Kelapa muda parut.
- 50 gr Udang Rebon.
- 150 gr Tempe diiris tipis.
- 100 gr Petai Cina/Mlanding kupas.
- 2 btg Daun Bawang di iris2.
- 1 sdm Garam.
- 4 lbr Daun Salam di iris2.
- 5 cm Lengkuas di iris2.
- 8 bj Cabe Rawit.
- Secukupnya Daun Pisang.
- 8 bj Tusuk Gigi/ Lidi.
- Bumbu Halus:.
- 5 siung Bawang Putih.
- 5 siung Bawang Merah.
- 3 bj Kemiri.
- 5 bj Cabe Rawit.
- 50 gr Gula Merah.
- 4 gr Terasi.
Langkah Memasak Botok Tempe
- Ini bahan2 yang diperlukan.
- Siapkan wadah, campur Kelapa parut, Bumbu Halus & Garam..aduk rata..lalu masukan Udang Rebon...aduk rata..masukan Mlanding..aduk rata.
- Lalu masukan Tempe..aduk rata..kemudian ambil Daun Pisang, Letakan irisan Lengkuas & Daun Salam, Lalu Adonan Botok dan Letakan 1 bj Cabe Rawit diatasnya.
- Kemudian bungkus & semat dengan Tusuk Gigi..rapikan pinggirannya dengan Gunting..lalu dikukus selama 30 menit dengan Api sedang (panaskan kukusan sebelumnya).
- 👌😄 jadi deh Botok Tempenya.
Botok (sometimes called Bobotok in its plural form or Botok-botok) is a traditional Javanese dish made from shredded coconut flesh which has been squeezed of its coconut milk, often mixed with other ingredients such as vegetables or fish, and wrapped in banana leaf and steamed. Resep Botok Tempe Udang, Menu Klasik dengan Cita Rasa Baru. Simpan ke bagian favorit Tersimpan di bagian favorit. Penggemar botok akan penasaran dengan satu twist pada resep klasik ini. Botok Tempe - Resep dan Cara Membuat Botok Tempe yang Enak dan Praktis.
Get Latest Recipe : HOME