Roti sisir mentega 1x proofing #BandungRecook3_RinkaLoumitha Roti ini juga salah satu andalan dirumah kalau waktunya mepet tapi si yaya pengen banget camilan, bikin rotinya nggak lama si, biasanya kita bakalan. Varian : Sisir Mentega, Kasur Susu Kasur Keju, Sisir Kustard Raisin Kayu Manis Untuk informasi selengkapnya dapat dilihat di kemasan produk. Dengan rasa klasik yang lezat, porsinya pas untuk dinikmati bersama keluarga.

Bahan Membuat Roti sisir mentega 1x proofing #BandungRecook3_RinkaLoumitha

  1. 600 gram tepung Cakra.
  2. 100 gram gula pasir.
  3. 2 sdt ragi instan (me : Fermipan).
  4. 60 gram susu bubuk Dancow (me : 3 sachet @27 gr).
  5. 2 butir kuning telur.
  6. 300 cc air dingin.
  7. 50 gram mentega.
  8. 1 sdt garam.
  9. Bahan Olesan :.
  10. Mentega secukupnya ( me : 100 gram.
  11. 3 sachet SKM.
  12. Taburan :.
  13. secukupnya Gula pasir.

Langkah Memasak Roti sisir mentega 1x proofing #BandungRecook3_RinkaLoumitha

  1. Siapkan bahan bahan, siapkan bahan kering tepung, gula, ragi instan dan susu bubuk. Dalam wadah terpisah siapkan air dingin, kuning telur dan garam aduk sisihkan..
  2. Bahan kering beri air yang sudah dicampur telur dan garam, sambil dimixer. Tambahkan blue band sambil terus dimixer sampai kalis..
  3. Angkat kemudian bagi rata timbangan @50 gram bulatkan. Kemudian satu persatu di rool memanjang menggunakan rolling pin..
  4. Kemudian digulung ditata diatas loyang yang sudah dioles mentega diamkan selama 60 menit. Panaskan oven panggang selama 30 menit dengan suhu 180° tergantung oven. Setelah cukup kuning angkat..
  5. Letakkan diatas Colling rack, olesi atasnya dengan butter (me : blue band) supaya mengkilap biarkan supaya agak dingin. Sementara menunjukkan waktu membuat bahan olesan cukup diaduk dengan menggunakan wisk sampai tercampur rata..
  6. Setelah agak dingin lepaskan masing masing Roti Sisir, kelihatan teksturnya lembut sekali baru dioles dengan bahan olesan taburi dengan gula pasir..
  7. Sajikan ROTI SISIR MENTEGA untuk menemani minum teh ataupun kopi 🤤 Happy Baking 💪.

Baca Juga : Cara Membuat Serabi Saus Kinca Anti Gagal dan Berserat. Nah agar lebih bervariasi, sesekali boleh. Waktu kita kecil, roti sisir seolah menjadi comfort food ketika kita sedang mogok makan. Ini obat kangen saya pada roti sisir paulus. Jaman masih kecil disurabaya, roti merk itu jadi roti favorit saya.

Get Latest Recipe : HOME