Roti Sobek Roti sobek sangat cocok untuk digunakjan sebagai bekal anak ke sekolah, bekal piknik dan bisa juga dijadikan. Hasil pencarian untuk roti sobek super lembut. Lihat juga resep Roti sobek tangzhong/water roux super lembut enak lainnya!

Bahan Membuat Roti Sobek

  1. 260 gr tepunng terigu protein tinggi (tepung cakra).
  2. 2 sdm susu bubuk (saya pakai dancow sachet ukuran 27gr).
  3. 30 gr gula pasir.
  4. 3 gr ragi instant (Fermipan).
  5. 180 gr bahan cair dari 1 butir telur ditambah air.
  6. 30 gr margarin.
  7. 2 gr garam.
  8. Bahan lain :.
  9. Secukupnya coklat meises untuk isian, atau sesuai selera.
  10. Secukupnya margarin, untuk olesan roti yang baru matang.
  11. Secukupnya terigu, jika adonan terlalu lembek.
  12. Secukupnya air, jika adonan terlalu kering.

Langkah Memasak Roti Sobek

  1. Siapkan wadah, masukkan tepung terigu, susu bubuk, gula pasir dan ragi instan. Siapkan margarin dalam wadah lain..
  2. Siapkan bahan cair yaitu telur dan air ditimbang menjadi 180gr, kemudian aduk rata. Lalu tuang semua bahan cair ke wadah yang tadi ada campuran terigu, kemudian uleni hingga setengah kalis, kemudian tambahkan margarin dan garam..
  3. Uleni lagi adonannya, jika adonan terlalu lengket bisa ditambahkan terigu sedikit saja, uleni adonan hingga kalis. Lalu bagi menjadi 16 buah, sekitar berat adonan masing-masing seberat 33gr, kemudian setiap bulatkan adonan diberi isian coklat meises atau sesuai dengan selera..
  4. Tata adonan yang sudah diisi diloyang, lalu tutup dengan plastik supaya tidak kering, kemudian istirahatkan adonan selama 1 jam hingga adonan mengembang 2 kali lipat..
  5. Kemudian masukkan adonan roti (tanpa dioles dibagian atasnya) kedalam oven yang sudah panas, sebelumnya oven sudah dipanaskan dulu ya, oven selama 20 menit dengan suhu 170°, jika sudah matang, keluarkan roti dari oven lalu langsung dioles dibagian atas atas roti dengan margarin..
  6. Lepas roti dari loyang, kemudian nikmati roti sobeknya..
  7. Zoom bagian dalam roti sobeknya..

Roti sobek biasa dijual di berbagai minimarket dengan isian bermacam-macam. Sebenarnya kita bisa juga bikin sendiri di rumah, lho. Karena roti sobek itu nggak perlu dibentuk-bentuk cantik. Tinggal diisi, dibulatkan, lalu diletakkan di loyang. Fimela.com, Jakarta Ingin membuat roti sobek yang enak di rumah?

Get Latest Recipe : HOME