Bahan Membuat 187. Sop Sosis Baso Sapi #MatsuKitchen
- 2 bh sosis sapi besar, potong-potong.
- 15 bh baso sapi.
- 1 bh wortel, iris tipis.
- 1 bh kentang, potong dadu.
- 2 lbr kol, potong-potong.
- 2 btg daun bawang, potong-potong.
- 3 btg seledri, cincang.
- 1/2 sdt gula.
- 1-1,2 ltr air.
- Secukupnya garam, kaldu bubuk sapi dan pala bubuk.
- Secukupnya minyak untuk menumis.
- Bumbu halus:.
- 2 siung bawang merah.
- 2 siung bawang putih.
- 15 bj merica butiran.
- Bumbu aromatik:.
- 2 bh cengkeh.
- 1 bh kapulaga.
- 1 bh pekak.
Langkah Memasak 187. Sop Sosis Baso Sapi #MatsuKitchen
- Rebus air hingga mendidih, masukan kentang dan wortel, biarkan hingga mendidih kembali..
- Sementara itu, dalam wajan tumis bumbu halus hingga wangi, angkat dan masukan ke dalam air rebusan, kemudian masukan juga kolnya, aduk rata..
- Jika sayuran sudah agak layu, masukan baso dan sosisnya, beri gula, garam, kaldu bubuk sapi dan pala bubuk, aduk rata..
- Jika baso & sosis sudah mengapung dan sayuran empuk, koreksi rasa dan terakhir masukan daun bawang juga seledri, aduk sebentar kemudian angkat, taburi bawang goreng, siap di sajikan..
Get Latest Recipe : HOME